Wolves beri Manchester City kekalahan perdana di Liga Inggris
Jakarta (ANTARA) – Wolves memberi Manchester City kekalahan perdana di Liga Inggris atau Premier League, setelah menang 2-1 dalam pertandingan pekan ketujuh yang berlangsung di Stadion Molineuz, Wolverhampton, Sabtu malam…